4 JENIS STEMPEL YANG WAJIB ANDA KETAHUI!
4 Jenis Stempel yang Wajib Anda Ketahui!
Seiring dengan perkembangan zaman, kebutuhan manusia di dunia usaha dan industri semakin mengalami peningkatan. Manusia masa kini selalu menginginkan sesuatu yang praktis dan serba cepat. Termasuk dalam hal-hal yang dapat menunjang pekerjaannya. Perubahan terjadi begitu cepat, begitu pula dengan peralatan stempel yang seringkali digunakan pada berbagai bidang pekerjaan terutama pada pekerjaan yang sifatnya administratif dan legal.
Dari masa ke masa stempel mengalami perkembangan baik dari segi bentuk maupun fitur-fitur yang dimiliki. Semakin berkembangnya peradaban, maka stempel pun seharusnya semakin praktis untuk digunakan dan memiliki fitur-fitur yang lebih modern. Apakah stempel yang Anda gunakan saat ini untuk bekerja sudah mengikuti modernitas atau malah masih ketinggalan jaman?
Yuk, Kenali Jenis-jenis Tempel Dari Masa Ke Masa!
1. Stempel Runaflek
Stempel runaflek disebut sebagai stempel manual. Pada awal stempel ini dikeluarkan pembuatannya tidak cukup praktis, yaitu dengan cara mengukir teks/gambar di karet stempel. Tapi, saat ini cara pembuatannya mengalami pengembangan dengan menggunakan mesin pembuat stempel runaflek sehingga prosesnya lebih cepat, lebih detail, dan lebih bagus. Stempel jenis ini memiliki ciri khas yaitu masih menggunakan bantalan sebagai tempat tinta. Sehingga penggunaannya tidak praktis lagi. Selain itu, stempel ini hanya dapat menggunakan satu warna.
- Terbuat dari bahan logam, sehingga awet digunakan.
- Praktis karena tidak menggunakan tinta dan bantalannya.
- Sulit dipalsukan.
2. Stempel Emboss
Stempel emboss menggunakan tekanan agar relief stempel menjadi timbul pada permukaan kertas, sehingga tidak membutuhkan tinta dalam penggunaannya. Stempel emboss cocok diaplikasikan pada dokumen-dokumen penting atau surat berharga seperti ijazah, sertifikat, dsj. Berikut ini adalah kelebihan menggunakan stempel emboss:
- Terbuat dari bahan logam, sehingga awet digunakan.
- Praktis karena tidak menggunakan tinta dan bantalannya.
- Sulit dipalsukan.
3. Stempel Lak / Wax
Stempel Lak/Wax menggunakan lilin yang dibakar lalu diteteskan pada dokumen. Proses pengecapan dilakukan sebelum lilin mengering sehingga relief tercetak diatasnya. Hasil pengecapan dari stempel lak menimbulkan kesan artistik dan berguna sebagai pengaman. Stempel Lak sangat cocok diaplikasikan sebagai segel amplop, surat berharga, undangan, serta kemasan barang.
4. Stempel Flash
Stempel ini memiliki tinta yang sudah berada di dalam stempel sehingga stempel flash lebih umum disebut sebagai stempel warna atau stempel otomatis. Stempel Flash digunakan tanpa bantalan tinta karena telah menyimpan tintanya di dalam karetnya. Sementara itu, stempel ini juga menggunakan karet khusus stempel flash yang dapat menyerap tinta stempel dalam waktu yang lama serta memiliki daya serap tinggi.
Untuk mendapatkan Stempel Flash dengan hasil terbaik, Anda membutuhkan pelayanan yang terbaik pula. Pelayanan yang cepat, pembuatan stempel bisa ditunggu, free desain bisa Anda dapatkan dengan menggunakan Jasa Pembuatan Stempel Flash Fast Print!
Keuntungan Yang Anda Dapatkan!
Keuntungan Yang Anda Dapatkan!
Proses Pengerjaan Cepat
Proses pengerjaan 60 menit, bisa ditunggu khusus untuk user yang datang ke toko.
- Lebih efisien dan praktis karena tanpa menggunakan bantalan tinta.
- Tinta lebih Cepat Kering (Quick-Dry) dan Anti Air (Waterproof).
- Tinta lebih irit dan tahan lama, sehingga Anda bisa menghemat biaya pembelian tinta.
- Tinta stempel mudah diisi ulang.
- Dapat diisi menggunakan lebih dari satu warna tinta.
Kenapa Harus Buat Stempel di Fast Print?
- Lebih efisien dan praktis karena tanpa menggunakan bantalan tinta.
- Tinta lebih Cepat Kering (Quick-Dry) dan Anti Air (Waterproof).
- Tinta lebih irit dan tahan lama, sehingga Anda bisa menghemat biaya pembelian tinta.
- Tinta stempel mudah diisi ulang.
- Dapat diisi menggunakan lebih dari satu warna tinta.
Tag: Stempel | Rubber stamp | Stempel Flash | Membuat stempel | Stempel Warna | Cap stempel | Cara membuat stempel | Mesin stempel | Desain stempel | Stempel otomatis | Stempel perusahaan | Tinta stempel | logo stempel | Stempel Flash | membuat stempel | stempel warna | mesin stempel | Jual Stempel | stempel murah | cetak stempel | Stempel kilat | stempel jakarta | stempel warna flash | stempel surabaya | stempel warna jakarta | stempel warna surabaya | stempel murah | buat stempel murah